Web Analytics

Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!

Tripasik.com – Berikut ini adalah jawaban dari soal SBO TV yang berbunyi “Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!“.

Kalimat tersebut merupakan salah satu soal untuk siswa-siswi SD kelas 4 dalam program Guruku SBO TV hari Rabu, 12 Agustus 2020.

Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!

Pada materi kali ini, para siswa SD kelas 4 akan diajak belajar bersama Ibu guru Intan Ika Ashabul dengan materi Manfaat Sumber Daya Alam yang tayang di SBO TV pada pukul 07.00 – 07.30 WIB.

Ada beberapa soal yang diberikan dalam materi kali ini, salah satunya berbunyi “Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!”.

Soal dan Jawaban SBO TV 12 Agustus 2020 SD Kelas 4

Pertanyaan

1. Buatlah peta pikiran tentang manfaat sumber daya alam yang berasal dari lautan!

2. Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!

—————————————

Jawaban

1. Peta pikiran manfaat sumber daya alam dari lautan :

APA

  • Apa saja manfaat sumber daya alam yang berasal dari laut? Manfaat sumber daya alam yang berasal dari laut antara lain sumber protein hewani, pariwisata, dan bahan makanan.

DI MANA

  • Di mana kita bisa mendapatkan sumber daya alam berupa rumput laut? Kita bisa mendapatkan rumput laut di laut

SIAPA

  • Siapa saja yang berkewajiban untuk menjaga dan melestarikan sumber daya alam? Yang berkewajiban menjaga dan melestarikan sumber daya alam adalah semua warga negara Indonesia

MENGAPA

  • Mengapa kita harus melestarikan sumber daya alam? Kita harus melestarikan sumber daya alam agar sumber daya alam tersebut selalu terjaga dan bisa dimanfaatkan hingga anak cucu kita.

BAGAIMANA

  • Bagaimana cara kita untuk melestarikan sumber daya alam? Kita bisa melestarikan sumber daya alam dengan cara reboisasi, tebang pilih, menanam bakau, terasiring, dan lain-lain.

—————————————–

2. Cara pelestarian sumber daya alam di lingkungan sekitar :

  • Menanam pohon di sekitar rumah
  • Menggunakan listrik seperlunya
  • Membuang sampah pada tempatnya

—————————————–

Itulah jawaban dari soal SBO TV yang berbunyi “Sebutkan 2 cara pelestarian sumber daya alam yang dapat kalian lakukan di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian!”, semoga bermanfaat.

Leave a Comment