Tripasik.com – Berikut ini adalah jawaban dari soal TVRI yang berbunyi “Apa akibatnya jika kita kita berbohong?“.
Kalimat tersebut merupakan salah satu soal untuk siswa-siswi SD kelas 1 – 3 dalam program Belajar dari Rumah TVRI hari Jumat, 28 Agustus 2020.
Pada materi kali ini, para siswa-siswi kelas 1 – 3 akan diajak untuk menonton video animasi berjudul Serial Si Kumbi Anak Jujur yang tayang di TVRI pada pukul 08.30 – 09.00 WIB.
Ada beberapa soal yang diberikan dalam materi kali ini, salah satunya berbunyi “Apa akibatnya jika kita kita berbohong?”.
Soal dan Jawaban TVRI 28 Agustus 2020 SD Kelas 1 – 3
Pertanyaan
1. Mengapa kita harus hemat?
2. Apa akibatnya jika kita kita berbohong?
Jawaban
1. Kita harus hemat agar tidak konsumtif. Artinya agar kita tidak membeli barang-barang yang tidak diperlukan.
Selain itu, dengan berhemat, kita juga bisa menyisihkan uang untuk menabung. Dengan menabung, uang yang kita miliki bisa lebih bermanfaat di masa mendatang.
2. Orang yang suka berbohong bisa dijauhi teman. Hal itu karena setiap perkataannya menjadi sulit untuk dipercaya.
—————————————–
Itulah jawaban dari soal TVRI yang berbunyi “Apa akibatnya jika kita kita berbohong?”, semoga bermanfaat.