Tripasik.com – Berikut ini adalah jawaban dari soal TVRI yang berbunyi “Mobil berjalan dari kota A ke kota B dengan jarak 50 km dalam waktu 1 jam. Mobil tersebut melanjutkan perjalanan ke kota C yang memiliki jarak 90 km dari kota B dalam waktu 2 jam“.
Kalimat tersebut merupakan salah satu soal untuk siswa-siswi SMP dalam program Belajar dari Rumah TVRI hari Kamis, 17 September 2020.
Pada materi kali ini, para siswa SMP akan diajak untuk menonton video tentang Gerak dengan Subtopik Gerak Lurus Beraturan yang tayang di TVRI Nasional pada pukul 09.30 – 10.00 WIB.
Ada beberapa soal yang diberikan dalam materi kali ini, salah satunya berbunyi “Mobil berjalan dari kota A ke kota B dengan jarak 50 km dalam waktu 1 jam. Mobil tersebut melanjutkan perjalanan ke kota C yang memiliki jarak 90 km dari kota B dalam waktu 2 jam”.
Soal dan Jawaban TVRI 17 September 2020 SMP
Pertanyaan
1. Mobil berjalan dari kota A ke kota B dengan jarak 50 km dalam waktu 1 jam. Mobil tersebut melanjutkan perjalanan ke kota C yang memiliki jarak 90 km dari kota B dalam waktu 2 jam.
Dari kota C mobil itu melanjutkan perjalanan lagi menuju kota D yang berjarak 40 km dari kota C dalam waktu 1 jam.
Menurut pendapat Winda, kecepatan rata-rata mobil tersebut dari kota A ke kota D adalah 40 km/jam. Benarkan pendapat Winda? Jelaskan!
2. Setiap pagi, Susi dan Bobby berangkat sekolah dari rumah. Susi berjalan dari arah selatan menuju sekolah dengan kecepatan 60 m/menit, sedangkan Bobby berjalan dari arah utara menuju sekolah yang sama dengan kecepatan 90m/menit.
Diketahui jarak sekolah ke rumah masing-masing adalah 720 m. Susi berangkat dari rumah pada pukul 05:45. Bobby ingin sampai di sekolah di waktu yang sama dengan Susi.
Oleh karena itu, menurut perkiraan Bobby, ia harus berangkat pukul 05:50. Benarkah perkiraan Bobby? Jelaskan!
Jawaban
1. Berikut jawabannya :
Kota A ke kota B
50 km/1 jam = 50 km/jam
Kota B ke kota C
90 km/2 jam = 45 km/jam
Kota C ke kota D
40 km/1 jam = 40 km/jam
Kecepatan rata-rata = (50 + 45 + 40) : 3 = 45 km/jam
Jadi, pendapat Winda salah, karena kecepatan rata-rata mobil tersebut adalah 45 km/jam.
2. Berikut jawabannya :
Kecepatan Susi : 60 m/menit (V1)
Kecepatan Bobby : 90 m/menit (V2)
- t1 = S : V1
- = 720 : 60
- = 12 menit
- 05.45 + 12 menit = 05.57
Susi tiba di sekolah pada pukul 05.57
- t2 = S : V2
- = 720 : 90 = 8 menit
- 05.50 + 8 menit = 05.59
Bobby tiba di sekolah pada pukul 05.58
Jadi, perkiraan Bobby salah, karena Susi datang lebih awal 1 menit dari Bobby. Seharusnya Bobby berangkat pukul 05.49 agar bisa tiba bersamaan dengan Susi.
—————————————–
Itulah jawaban dari soal TVRI yang berbunyi “Mobil berjalan dari kota A ke kota B dengan jarak 50 km dalam waktu 1 jam. Mobil tersebut melanjutkan perjalanan ke kota C yang memiliki jarak 90 km dari kota B dalam waktu 2 jam”, semoga bermanfaat.